Memasang Facebook Share di WordPress

Memasang tombol share button di wordpress , saya lebih prefer ke facebook karena kenyataan di lapangan menyebutkan bahwa media jejaring sosial yang menyediakan layanan gratis bekerja sama dengan beberapa operator sellular sampai saat ini hanya ‘Facebook’. Dan naluri manusia dimanapun juga berada akan setuju bahwa: GRATIS adalah kata yang selalu dicari dan dinanti sampai kapanpun jua, setuju sodara-sodara? 😀

Memasang ?facebook share button di wordpress, dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu secara manual dengan menyisipkan script share facebook button dibawah posting blog wordpress atau dengan menggunakan plugin share on facebook . Untuk kode berikut ini, tombol share akan muncul di sisi kiri bawah browser.
Sedangkan untuk pengguna ponsel akan muncul di sudut kanan bawah.

Memasang facebook share button, twitter dan G plus:

1. Menambahkan widget share script tanpa plugin

Login ke wp-admin, klik sub Menu Widgets, letaknya di Appearance

Berikut ini Script widget social share

Kode berikut sudah saya setting responsive untuk pengguna handphone. tambahkan kode script share button berikut ini seperti cara memasang widget guestbook di wordpress

Script share 3 in 1 di bawah ini bisa diaplikasikan untuk ditambahkan pada modul CMS Joomla .

<!--Share mabur mabur Start--><style> @media screen and (max-width:770px) {#alkatrocomshare{position:fixed;float:right;left:91%} } #alkatrocomshare{background-color:#fff;padding:0 0 2px 0;position:fixed; bottom:15%; left:2px; float:left; border: 1px solid #cc33da;border-radius:5px;-moz-border-radius:5px;-webkit-border-radius:5px; } @media screen and (max-width:770px) {#alkatrocomshare{position:fixed;float:right;left:91%} } #alkatrocomshare .sbutton {float:left;clear:both;margin:5px 5px 0 5px;} .fb_share_count_top {width:48px !important;} .fb_share_count_top, .fb_share_count_inner {-moz-border-radius:3px;-webkit-border-radius:3px;} .FBConnectButton_Small, .FBConnectButton_RTL_Small {width:49px !important; -moz-border-radius:3px;-webkit-border-radius:3px;} .FBConnectButton_Small .FBConnectButton_Text {-moz-border-radius:3px;-webkit-border-radius:3px;font-size:8px;padding:2px 2px 3px !important;}</style> <div id='alkatrocomshare' title="alkatrocom share"><div class='sbutton' id='gb'> <script src="http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1"></script> <fb:like layout="box_count" show_faces="false" font=""></fb:like></div><div class='sbutton' id='rt'><a href="http://twitter.com/share" rel="nofollow" class="twitter-share-button" data-count="vertical">Tweet</a> <script src='http://platform.twitter.com/widgets.js' type="text/javascript"></script></div><div class='sbutton' id='gplusone'><script type="text/javascript" src="https://apis.google.com/js/plusone.js"></script><g:plusone size="tall"></g:plusone></div></div> <!-- Share mabur mabur End-->

Klik tombol ‘Save’. Selesai. Contoh penampakannya ada di samping kiri artikel.

2. Memasang Plugin Social Ring

Kalau ingin yang lebih praktis tanpa ribet copas script, sahabat bisa mendownload dan mengaktifkan plugin WordPress Social Ring . Terdiri dari Like Facebook, share twitter, gplus dan pinterest. Info dan download plugin selengkapnya ? download plugin share

Setelah itu install dan aktifkan. Selesai.

Mengenai bagaimana cara menginstall dan mengaktifkan plugin di wordpress, dapat sahabat simak di ‘tips memasang adsense di bawah posting‘ menggunakan plugin adsense now.

Saya menggunakan cara pertama sebagai pilihan karena mengingat plugin di blog ‘simple tips’ ini sudah agak banyak dan memberatkan loading page pada template. Pilihan untuk memasang facebook share di wordpress terserah sahabat saja yang menentukan, mau menggunakan cara manual atau menggunakan plugin Share on Facebook dari Social Ring, yang penting kedua cara di atas gratis #halah .

Selamat berkarya, tetap semangat 😀

You May Also Like

13 Comments

  1. saiia selalu menyenangi utak atik seperti ini walau kadang banyak ngaco nya… mangstabs 🙂

  2. nice sobat. salam sahabat 🙂

  3. Ikutan mampirrr……. Lha…. mulai beberapa bulan kemaren kan KB emank gak bisa ditempel di Wp or Joomla pak hhe….

  4. ini buat wordpess ya?

    share posting otomatis asyik nih -http://alkatro.blogspot.com/2011/03/share-posting-otomatis-facebook.html

  5. Walah samaan kaya di blogspot hhe… klo aku malah lebih suka masang Tweet button pak dari pada FB button … secara Twitter masih jadi Social Networking no 1 hhe.. sedangkan FB masih no 4 didunia hhe….

    tapi ya sama2 penting sih hhe….

  6. Dengan facebook share bisa menambah traffict ke blog kita ….. pokoknya ilmunya disimpen selalu nda .. ntar dipraktekin kalau dah punya yang di WP … maturnuwun ingkang kathah …

  7. perenah nyobain WP tapi masih bingung dengan fungsi2nya…klamaan pake blogspot ajaa sihhh

  8. betul sekali.. masa fb lebih loyal untuk mengklik hehe 😀

  9. Wihiii..mantep ni bro.
    Tapi syukurnya, bawaan template gue udah ada share buttonnya, gak hanya Facebook lagi 😀

  10. saat ini sedikit demi sedkiit bangunan Blog wp aq dah mulai kelas tp masih belum berani lounching, maklum sama sepert pertama bikin blog blogger, masih suka coba code

Comments are closed.